Listrik Dinamis

Mempelajari Listrik Statis dan Dinamis

Fisika, Kelas 12 Mempelajari Listrik Statis dan Dinamis Listrik Statis Listrik Statis Ilmu pengetahuan tentang listrik bermula dari pengamatan yang dilakukan oleh Thales dari Miletus pada tahun 600 SM, bahwa batu ambar yang digosok dengan kain berbulu dapat menarik potongan jerami yang ada didekatnya. Pengatahuan tentang magnetisme kembali kepada pengamatan bahwa batu-batuan yang terdapat secara alami...

Puisi

Cara Membaca Puisi

Bahasa Indonesia, Bahasa Indonesia, Bahasa Indonesia Puisi Cara Membaca Puisi Puisi adalah salah satu jenis sastra yang bahasa didalamnya terikat oleh rima, irama, serta penyusunan larik dan bait. Membaca sebuah puisi akan berbeda dengan membaca sebuah teks cerita. Ketika kita akan membaca puisi tentunya kita harus tahu apa yang harus kita lakukan ketika membaca puisi tersebut. Penjiwaan atau Penghayatan...

Klasifikasi Makhluk Hidup

IPA, Kelas 7, SMP Macam Makhluk Hidup Klasifikasi Makhluk Hidup Di bumi keanekaragaman makhluk hidup sangat beranekaragam dan semakin lama bertambah banyak, tentu saja keanekaragaman juga tertambah. Dengan adanya makhluk hidup yang jumlahnya berjuta-juta itu bagaimana kita akan mempelajarinya? Untuk mempelajari makhluk hidup tersebut, manusia berusaha menyederhanakan makhluk hidup dengan menggolong-golongkan makhluk hidup berdasarkan ciri-ciri yang dimiliki....

Lingkungan dan Kehidupan Manusia

IPS, Kelas 7, SMPoh di luar roh manusia yang dapat berbuat jahat dan berbuat baik. Roh-roh itu mendiami semua benda, misalnya pohon, batu, gunung, dsb. Agar mereka tidak diganggu roh jahat, mereka memberikan sesaji kepada roh-roh tersebut. b. Dinamisme Dinamisme adalah kepercayaan bahwa segala sesuatu mempunyai tenaga atau kekuatan yang dapat memengaruhi keberhasilan atau kegagalan usaha manusia...

Pantun

Contoh Pantun Nasehat Rajin Belajar

Bahasa Indonesia, Kelas 7, Kelas 8, SMPoh Pantun : Pohon kelapa tampaknya biru Tampak biru dipinggir kota Barang siapa banyak berguru Baik berilmu daripada berharta   Contoh Pantun : Batang arau dibelah-belah Untuk pagar keliling sekolah Jangan hiraukan letih dan lelah Agar berhasil kita sekolah   Contoh Pantun : Kelapa muda dipasar batu Dibawa orang dari kuala Masa muda giat...

Hubungan Antar Tulang

Hubungan Antar Tulang

Biologi, IPA, Kelas 11, SMA...h sendi. Mula – mula kartilago akan membesar lalu kedua ujungnya akan diliputi jaringan ikat. Kemudian kedua ujung kartilago akan membentuk sel –sel tulang , keduanya diselaputi oleh selaput sendi (membrane sinoval) yang liat dan menghasilkan minyak pelumas tulang yang disebut sinoval. a. Sinartrosis Adalah hubungan antar tulang yang tidak memiliki celah sendi, hubungan...

Geostrategis dan Ketahanan Nasional

Hakikat Ketahanan Nasional

IPS, Kelas 8, SMP Geostrategis dan Ketahanan Nasional Hakikat Ketahanan Nasional Pengertian Ketahanaan Nasional adalah suatu kondisi dinamis suatu bangsa yang berisi keuletan dan ketangguhan, yang mengandung kemampuan mengembangkan kekuatan nasional dan menghadapi dan mengatasi segala ancaman, gangguan, hambatan, tantangan, baik yang datang dari luar maupun dari dalam negeri, yang langsung maupun yang tidak langsung membahayakan integritas...

Bumi

Pengertian Rotasi Bumi

IPA, IPA Bumi Pengertian Rotasi Bumi Rotasi bumi adalah perputaran bumi pada porosnya. Gerak ini dapat dimisalkan ketika seseorang naik kereta api yang sedang melaju. Jika orang itu melihat keluar maka pohon, tiang telepon, rumah dan lain-lain disekitar jalan kereta api akan tampak seolah-olah bergerak mendekat kemudian menjauh terhadap pengamat. Demikian pula halnya dengan gerak...

Daftar Isi

... Kelas 12 Pengertian Benzena Category: Bahasa Indonesia Category: Biologi Adaptasi Tahap Perkembangan pada Tumbuhan Berbunga Pertumbuhan dan Perkembangan Tumbuhan Category: Fisika Mempelajari Listrik Statis dan Dinamis Category: IPA Sifat – Sifat Oksigen Manfaat Pemantulan Bunyi Pengertian Resonansi Pengertian Tekanan Osmotik Pengertian Enzim Manfaat Mineral Solfatara Category: Kimia ...

Dataran Rendah

Pengertian Dataran Rendah

Pengetahuan Umum, SMA, SMP   Dataran Rendah Pengertian Dataran Rendah Dataran rendah adalah tanah yang keadaannya relatif datar dan luas sampai ketinggian sekitar 200 m dari permukaan laut. Tanah ini biasanya ditemukan di sekitar pantai, tetapi ada juga yang terletak di pedalaman. Di Indonesia banyak dijumpai dataran rendah, misalnya pantai timur Sumatera, pantai utara Jawa Barat, pantai...

Minyak Bumi

Bahan Makalah tentang Minyak Bumi

Pengetahuan Umumpung. Rig ini “diikat” ke dasar laut menggunakan tali mooring dan jangkar agar posisinya tetap di permukaan. Dengan menggunakan thruster, yaitu semacam baling-baling di sekelilingnya, rig semis mampu mengatur posisinya secara dinamis. Rig semis sering digunakan jika lautnya terlalu dalam untuk rig jackup. Karena karakternya yang sangat stabil, rig ini juga popular dipakai di...

Gaya

Hal – Hal yang Mempengaruhi Gerak Benda

IPA, Kelas 9...hami mengenai gaya, perhatikan uraian berikut ini! A. Gaya Dapat Mengubah Gerak Benda Di awal telah dibahas beberapa kegiatan sehari-hari yang berhubungan dengan gaya, yaitu tukang bakso yang sedang mendorong gerobak baksonya dan seorang ibu yang sedang menarik tali timba ketika mengambil air di sumur. Dorongan atau tarikan tersebut dapat menyebabkan kedudukan suatu benda...

Parabola

Pengertian Gerak Parabola

Fisika, IPA, IPA penyebabnya), maka pada pembahasan ini, Gaya sebagai penyebab gerakan benda diabaikan, demikian juga gaya gesekan udara yang menghambat gerak benda. Kita hanya meninjau gerakan benda tersebut setelah diberikan kecepatan awal dan bergerak dalam lintasan melengkung di mana hanya terdapat pengaruh gravitasi. Gerak peluru atau parabola pada dasarnya merupakan perpaduan antara gerak horizontal...

Mass Wasting

Contoh Tenaga Endogen dan Eksogen

Geografi Mass Wasting Contoh Tenaga Endogen dan Eksogen Tenaga Endogen Tenaga endogen adalah tenaga yang berasal dari dalam bumi yang menyebabkan perubahan pada kulit bumi. Tenaga endogen ini sifatnya membentuk permukaan bumi menjadi tidak rata. Contoh Tenaga Endogen Tektonisme tektonisme adalah semua proses yang terjadi akibat pergerakan, pengangkatan, lipatan maupun patahan pada struktur tanah...

Rock Cycle

Batuan Pembentuk Kerak Bumi

Geografi, Kelas 10, SMA batuan sedimen berasal dari berbagai macam batuan melalui proses pelapukan, baik pelapukan oleh angin maupun air. Butiran-butiran hasil pelapukan atau pengikisan tersebut mengnedap secara berlapis yang makin lama makin tebal dan padat. Padatnya lapisan itu disebabkan adanya tekanan atau beban yang terlalu berat. Tekanan yang terlalu lama membentuk agregat batuan yang padat. Karena...

Tiga Serangkai Indische Partij

Munculnya Organisasi Pergerakan Nasional

IPS, Kelas 8, SMP Tiga Serangkai Indische Partij Munculnya Organisasi Pergerakan Nasional Nasionalisme jika dilihat dari aspek bahasa, memiliki akar kata Natie (Belanda), atau nation (Inggris) yang berarti bangsa. Nasionalisme adalah faham yang berkaitan dengan kecintaan terhadap tanah air. Orang yang bersifat nasionalis adalah orang yang mencintai bangsa dan tanah airnya. Kehadiran Jong Java mendorong lahirnya beberapa...

Kanker Tulang

Kelainan dan Gangguan pada Tulang

Biologi, IPA, Kelas 11, SMA Kanker Tulang Kelainan dan Gangguan pada Tulang Kelainan dan ganguan pada tulang dapat mengganggu proses gerakan yang normal. Kelainan dan gangguan pada tulang dapat terjadi karena kekurangan vitamin D, penyakit, kecelakaan atau karena kebiasaan yang salah dalam waktu lama. a) Kekurangan Vitamin D Vitamin D (kalsiferol) adalah vitamin yang diperlukan untuk kalsif ikasi...